Salam Lestari ….
Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas berkat rahmat dan hidayahnya, sehingga penyusunan Buletin SOELINGAN ini dapat diselesaikan dengan baik.
Maksud dan Tujuan dari Buletin SOELINGAN ini sebagai wadah sarana dan informasi seputar kegiatan rutin Makupella serta media pertukaran informasi baik dalam konteks alam maupun lingkungan. MAKUPELLA sendiri sebagai orgnanisasi pecinta alam bertekad ingin mengajak orang-orang di sekitar untuk lebih mengenal alam dan lingkungan dengan sarana artikel serta tulisan-tulisan yang tersurat dalam buletin ini.
Ucapan terima kasih juga terhaturkan kepada semua pihak yang telah mendukung, untuk suksesnya dalam Kegiatan Eksplorasi dan Konservasi Taman Nasional Meru Betiri.
Semoga Buletin ini Kedepannya dapat berlanjut dan lebih Baik Lagi.
Seriboe Hati Dalam Satoe Djiwa…
Ketua Makupella
Periode 2014-2015
Bachrul Walidin
File Buletin Soelingan Silahkan di download disini…Buletin Soelingan.compressed
Leave a Reply